Fitonia
- Fittonia, atau dikenal sebagai nerve plant, adalah tanaman hias daun berukuran kecil dengan ciri khas pola urat mencolok berwarna putih, merah, atau pink yang kontras di atas daun hijau. Daunnya berbentuk oval, bertekstur lembut, dan tumbuh rapat membentuk rumpun rendah.
- Perawatan: Fittonia dapat ditanam di pot kecil dengan media tanam yang porous dan kaya humus, seperti campuran tanah, sekam, dan sedikit pasir.
- Manfaat: Tanaman ini cocok untuk dekorasi meja, terrarium, atau sudut ruangan dengan cahaya redup, menghadirkan kesan segar dan dekoratif dalam ukuran mungil.
Kecil tapi mempesona!